Saturday, July 28, 2012

Kata Bijak Pilihan

Kata bijak pilihan, terbaik di tahun 2012 ( dua ribu dua belas ). Sudah banyak para master yang memposting artikel yang sama dan bahkan jauh lebih bagus, akan tetapi apa salahnya yang baru mengenal kaya saya ini ikut meramaikan kata kunci yang satu ini. Kata bijak memang sangat di butuhkan khususnya buat saya sendiri, siapa tahu nanti sadar karena malu ama postingan ini. Amin.!
Saya pernah dengar kata - kata seperti ini : Orang bijak menghindari masalah, orang pintar keluar dari masalah. Nah resapi dan artikan saja sendiri apa itu bijak dan semoga menjadi pembelajaran buat kita semua. Amin.!. silahkan simak kata bijak di bawah :
Sedikit tambahan siapa tahu sobat suka , saya juga mempunyai beberapa artikel yang mungkin masih ada kaitanya dengan postingan yang satu ini seperti Kata mutiara.

kata bijak
Kata siapa yang terbuat dari api tidak bisa merasakan panasnya api, makanya jangan tertipu sama tipu daya dan rayuan nya.
"Senantiasa menghargai sesuatu apa yg mereka sudah berikan kpd kita, ketimbang apa yang sdh kita berikan kpd mereka"
Perbedaan itu tdk seharusnya membuatmu mnjdi berpisah , karena perbedaan itulah kalian merasa saling membutuhkan, dan yang membuat hdp jd terasa indah.
Jangan memulai sesuatu yg tdk ingin km selesaikan, dan jangan pula menghentikan yg km blm selesaikan.
Cinta adalah sebuah perasaan diantara sesama manusia, maka kalian jangan prnh menyakiti hati seseorang dg kedok cinta.
kunci keberhasilan adalah di saat kita tahu kalau kita telah salah dan segera memperbaikinya secepat yg kita bisa.
Berlayarlah kalian Dan Temukan Muara Hikmah Di Pulau Samudera Cinta. Waspadalah Diri kita Dari Sesat di dalamnya. Semua Pelayaran Kt Tertuju Pd Satu Muara Cinta, Yaitu Mendapatkan Cinta Abadi Yg Esa. Cinta kepada ALLAH.S.W.T.
Rasa hormat tidak selalu membawa persahabatan, tapi persahabatan tidak mungkin terjadi ada tanpa rasa hormat.
Sekian dulu pembahasan kata bijak, mata udah lima wat ni, jadi gak konsendeh. Silahkan pilih mana yang suka dan yang paling penting sobat resapi artinya dan praktekan dalam kehidupan kita sehari - hari. Amin.!

No comments:

Post a Comment