Gedungnya sendiri sudah selesai, tapi tidak memiliki jendela, peralatan dan perlengkapan lainnya yang menjadikannya sebagai Bangunan Kosong Tertinggi di Dunia!! Sebenarnya, properti ini merupakan bangunan tertinggi di Korea Utara dan tertinggi ke 18 di dunia, dan jika pembangunannya selesai, maka akan menjadi hotel tertinggi dunia.
Setelah 18 tahun hotel ini mulai hidup kembali. Egypt’s Orascom Group sudah mulai memperbaharui lantai atas menara. Perusahaan tersebut telah memasang panel2 kaca dalam kerangka beton dan memasang antena2 telekomunikasi. Biayanya diperkirakan sebesar $2 juta untuk menyelesaikan hotel tersebut, setara dengan 10% pendapatan domestik Korea Utara.
referensi
No comments:
Post a Comment